Jumat, 29 November 2013

KOMBINASI TIPE KEPRIBADIAN



Biasanya sifat mirip ayah tapi di-didik oleh ibu, atau sifat mirip ibu tapi di-didik oleh ayah, hal ini mengakibatkan seseorang punya 2 karakter. Yaitu satu karakter yang dominan. Dan satu karakter pendukung yang berfungsi untuk memberikan pertimbangan dari sudut pandang yang berbeda dalam membuat suatu keputusan. Ini adalah akibat dari perbedaan karakter pada orang tua kita. Mustahil orang tua kita saling mencintai jika karakter nya sama. Karena orang hanya tertarik pada sesuatu yang aneh yang tidak dimilikinya. Seorang yang gemar bicara akan sangat menyukai orang yang senang mendengarkannya. Tapi mustahil seorang yang banyak bicara menyukai orang yang banyak bicara juga. Lalu siapa yang akan mendengarkan? Hanya orang yang suka berdebat / diskusi yang menyukai hal ini.

4 TIPE KEPRIBADIAN MANUSIA



Mungkin Anda semua sudah tahu kalau terdapat empat kepribadian utama yang dimiliki manusia. Yang pertama kali menemukannya adalah Hippocrates pada 400 tahun SM. Dan sampai sekarang, ke empat kepribadian ini tetap dijadikan acuan untuk mengenali sifat seseorang.Pengetahuan tentang kepribadian ini sebenarnya hanya ditujukan untuk, mengetahui bagaimana kita mengenali diri kita sendiri. Menyadari potensi yang dimiliki kemudian mengembangkannya, juga menutupi kekurangan yang ada pada diri kita sendiri.

Minggu, 24 November 2013

KEPRIBADIAN BERDASARKAN GOLONGAN DARAH



Ternyata tipe golongan darah  mempengaruhi karakter pribadi seseorang. Kesimpulan itu merupakan hasil penelitian Furukawa Takeji dari Jepang. Menurut hasil studinya yang sangat ia percayai bahwa golongan darah seseorang akan mempengaruhi kepribadian mereka.

GANGGUAN KEPRIBADIAN MENGINTAI PECANDU GADGET



Gangguan Kepribadian Mengintai Pecandu Gadget

Pengasuh: dr. Syamsul Bihar, M.Ked. (Paru), Sp.P.

Oleh: Astrawinata G., S.Ked.
Saat ini teknologi dan perangkat berteknologi (gadget) semakin gampang didapatkan. Bila tidak memiliki gadget seperti smartphone atau tablet maka dirasa ketinggalan zaman. Tak jarang seseorang mempunyai lebih dari satu gadget canggih sebagai simbol kekayaan dan modernitas.

GANGGUAN KEPRIBADIAN



Gangguan Kepribadian (Personality Disorder)

Gangguan kepribadian merupakan suatu gangguan berat pada karakter dan kecenderungan perilaku pada individu. Gangguan tersebut melibatkan beberapa bidang kepribadian dan berhubungan dengan kekacauan pribadi dan sosial. Gangguan itu dapat disebabkan oleh faktor hereditas dan pengalaman hidup pada awal masa kanak-kanak.

Selasa, 19 November 2013

TIPE KEPRIBADIAN ENFJ



Berikut ini adalah deskripsi dari Tipe Kepribadian ENFJ, berdasarkan hasil tes MBTI.

TIPE KEPRIBADIAN ENTJ




Berikut ini adalah deskripsi dari Tipe Kepribadian ENTJ, berdasarkan hasil tes MBTI.


TIPE KEPRIBADIAN ENTP



Berikut ini adalah deskripsi dari Tipe Kepribadian ENTP, berdasarkan hasil tes MBTI.

TIPE KEPRIBADIAN ESFJ




Berikut ini adalah deskripsi dari Tipe Kepribadian ESFJ, berdasarkan hasil tes MBTI.

TIPE KEPRIBADIAN ESFP



Berikut ini adalah deskripsi dari Tipe Kepribadian ESFP , berdasarkan hasil tes MBTI.

TIPE KEPRIBADIAN ESTJ




Berikut ini adalah deskripsi dari Tipe Kepribadian ESTJ , berdasarkan hasil tes MBTI.

TIPE KEPRIBADIAN ESTP



Berikut ini adalah deskripsi dari Tipe Kepribadian ESTP , berdasarkan hasil tes MBTI.

TIPE KEPRIBADIAN INFJ




Berikut ini adalah deskripsi dari Tipe Kepribadian INFJ, berdasarkan hasil tes MBTI.

TIPE KEPRIBADIAN INTP




Berikut ini adalah deskripsi dari Tipe Kepribadian INTP, berdasarkan hasil tes MBTI.

TIPE KEPRIBADIAN ISFJ




Berikut ini adalah deskripsi dari Tipe Kepribadian ISFJ, berdasarkan hasil tes MBTI.

Senin, 18 November 2013

TIPE KEPRIBADIAN ISFP



Berikut ini adalah deskripsi dari Tipe Kepribadian ISFP, berdasarkan hasil tes MBTI.

TIPE KEPRIBADIAN ISTJ



Berikut ini adalah deskripsi dari Tipe Kepribadian ISTJ, berdasarkan hasil tes MBTI.

TIPE KEPRIBADIAN ISTP




Berikut ini adalah deskripsi dari Tipe Kepribadian ISTP, berdasarkan hasil tes MBTI.

TIPE KEPRIBADIAN INTJ




Berikut ini adalah deskripsi dari Tipe Kepribadian INTJ, berdasarkan hasil tes MBTI.

TIPE PRIBADI MBTI DAN PILIHAN PROFESI




ISTJ (Bertanggungjawab)
  • Serius, tenang, stabil & damai.
  • Senang pada fakta, logis, obyektif, praktis & realistis.
  • Task oriented, tekun, teratur, menepati janji, dapat diandalkan & bertanggung jawab.
  • Pendengar yang baik, setia, hanya mau berbagi dengan orang dekat.
  • Memegang aturan, standar & prosedur dengan teguh.

TIPE KEPRIBADIAN MBTI


Tipe kepribadian MBTI ditentukan oleh alat ukur berupa tes dan kecenderungan seseorang terhadap tipe kepribadian yang paling cocok dan paling besar kecenderungannya. Melalui hal itu akan terlihat bagaimana seseorang berkomunikasi, berpikir dan hubungannya dengan dunia luar.


KELEBIHAN DAN KELEMAHAN MASING-MASING COLOR CODE



COLOR CODE


TEORI KEPRIBADIAN HARTMAN



Hartman membagi karakter manusia berdasarkan motifnya. Motif inilah yang yang membedakan orang satu dengan lainnya.
Hartman membaginya menjadi empat motif utama, yaitu : kekuasaan, keintiman, kesenangan, dan kedamaian. Dalam bukunya yang berjudul The Color Code, motif kekuasaan dilambangkan dengan warna merah, keintiman dengan biru, kedamaian dengan putih, dan kesenangan dengan warna kuning.
Mau coba ikut tes kepribadian Hartman ? Gratis kok, silahkan kunjungi www.colorcode.com dan pilih Personality Test. (Silahkan gunakan GoogleTranslate untuk menerjemahkan test tersebut dalam bahasa indonesia)